Langkah Penyajian
1
Kocok Blue Band Serbaguna, gula, dan gula palem hingga lembut. Tambahkan telur satu per satu, kocok rata.
2
Masukkan selai kacang dan sisa bahan kecuali kacang. Aduk rata.
3
Simpan di dalam lemari es selama 1 jam hingga mengeras.
4
Pulung adonan seperti pipa (diameter 3 cm), dinginkan kembali.
5
Potong 1/2 cm, taburi dengan kacang.
6
Panggang di dalam oven panas bersuhu 160°C hingga matang. Angkat.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar